Info HP Android Murah 2016 - Kembali pasar gadget Indonesia diramaikan dengan hadir nya produk baru yang berhasil dirilis oleh perusahaan gadget asal Taiwan, Asus Zenfone 2 Laser ZE550KL ponsel pintar besutan Asus yang hadir menyasar pecinta gadget Indonesia di kalangan kelas menengah, dengan harga terjangkau yaitu kisaran harga 2 Jutaan Rupiah .Ponsel ini hadir untuk memenuhi kebutuhan pasar akan kebutuhan terhadap ponsel dengan layar yang lebih besar, dengan dukungan kapasitas baterai yang mempuni , sehingga dapat dioperasikan dengan ketahanan yang cukup lama. Seperti apa spesifikasi jeroan ponsel Asus Zenfone 2 Laser ZE550KL ini ? akan di ulas sebagai berikut :
Desain Body dan Layar
Asus Zenfone 2 Laser ZE550KL hadir tetap dengan slogan “The Beauty of Zen”, yang merupakan ciri khas desain bodi Zenfone 2 series. Bentuknya hampir sama dan tak memiliki perbedaan dengan seri lainnya.Konstruksi bodi nya terlihat kokoh, dengan bodi belakang yang melengkung , dengan tombol belakang sebagai bagian dari desain lengkung ergonomis. Tombol tersebut berfungsi untuk memotret selfie atau mengatur volume, dengan desain bodi yang dimilikinya membuat ZenFone 2 Laser nyaman saat digenggam. Salah satu yang dapat membedakannya adalah ukuran bodi yang dimilikinya ,Ponsel Asus Zenfone 2 Laser ZE550KL mempunyai ukuran bodi yang lebih bongsor, dengan bodi yang memiliki dimensi 152,5 x 77,2 x 10,8 mm dengan berat 170 gram. Layarnya yang berukuran cukup luas, sebesar 5.5 inci. Mengusung type layar IPS LCD Capacitive Touchsecreen yang memiliki kekayaan warna mencapai 16 Juta warna, dengan resolusi yang terbilang standar yaitu 720 x 1280 pixels dengan kerapatan 267 ppi,sehingga gambar yang dihasilkan kurang padat. Tetapi dengan teknologi ASUS TruVivid Full Screen Lamination, Layar ponsel ini menghasilkan gambar,foto dan video lebih jernih dan natural.Untuk menlindungi layar dari goresan Asus telah menggunakan ASUS Full Screen Lamination Technology dengan Super Anti Scratch Corning Gorilla Glass 4 sebagai pelindung layar dari berbagai goresan.
Performa Dapur Pacu
Beralih ke sektor dapur pacu Asus Zenfone 2 Laser ZE550KL berjalan pada sistem operasi Android 5.0.2 Lollipop, Asus ZenUI. Dengan menanamkan chipset Qualcomm Snapdragon 410 dengan dukungan core (inti) CPU Quad-core 64 bit, dengan kecepatan 1.2GHz, dengan dukungan RAM 2 GB LPDDR3 yang bisa mendukung lancarnya kinerja ponsel ini. Sementara untuk pengolah grafis Asus Zenfone 2 Laser ZE550KL menyebatkan berupa kartu grafis atau GPU Andreno 405. Sektor penyimpanan ponsel ini didukung oleh memori internal sebesar 16 GB, yang masih bisa anda perluas dengan menggunakan slot microSD sampai dengan 128GB.
Kamera
Sektor kamera Asus Zenfone 2 Laser ZE550KL menggunakan kamera belakang atau utama dengan kekuatan resolusi 13MP dengan aperture lensa f/2.0 , yang menggunakan sensor Toshiba yang dibekali teknologi Laser Autofocus, yang bisa menangkap focus dengan 0,03 detik,terutama di kondisi kurang cahaya. Otofokus laser juga bisa mempercepepat proses foto close up, dan dibantu pergerakan lensa saat memotret obyek yang lebih jauh.Dengan fitur tersebut mampu mengambil foto dengan resolusi tinggi tanpa shutter-lag. Asus Zenfone 2 Laser ZE550KL juga memiliki fitur Mode Backlight (Super HDR) memastikan Anda untuk dapat melihat dengan jelas di terik matahari. Sementara untu kemampuan rekaman video, Asus Zenfone 2 Laser ZE550KL dapat menghasilkan video Full HD 1080p dengan kecepatan 30 fps. Sedangkan untuk kamera depan /sekundernya Asus mengandalkan resolusi 5 MP , aperture f/2.0,dengan fitur autofocus yang menghasilkan foto serta rekaman video yang berkualitas. Fitur lain yang dimiliki ponsel Asus Zenfone 2 Laser ZE550KL adalah Real Time Beautification, Selfie Panorama up to 140o, Auto, Night, HDR, Effect. Low Light, GIF Animation, Slow Motion, dan Time Lapse.
Konektifitas
Asus Zenfone 2 Laser ZE550KL telah menggunakan teknologi jaringan 4G LTECat.4, ini bisa digunakan pada kedua slot kartu SIM, dengan kecepatan akses data download hingga 150 Mbps, dan untuk upload memiliki kecepatan hingga 50 Mbps. Bila daerah belum terjangkau jaringan 4G LTE, belum anda tidak perlu khawatir karena ponsel ini telah didukung oleh pilihan jaringan alternatif yang lengkap, mulai dari jaringan EDGE hingga HSPA. Untuk fitur koneksi lainnya ponsel ini dibekali WiFi 802.11b/g/n, Bluetooth V4.0+EDR+A2DP dan USB 2.0 (micro USB) yang mendukung fungsi USB On The Go (OTG).
Lain – lain
Pada sektor daya listrik Zenfone 2 Laser ZE550KL menggunakan baterai Lithium Polymer (Li Po) yang memiliki kapasitas 3.000 mAh, yang bersifat Removable. Pilihan warna dari Asus Zenfone 2 Laser ZE550KL adalah Black, White, Red, Twilight Purple, Silver, Gold. Harga Ponsel ini dibenderol dengan harga Rp. 2.099.000,-
Kelebihan
• Telah didukung Dual SIM 4G LTE
• Mempunyai kapasitas tergolong besar
• Kemampuan kamera didukung oleh fitur yang terbaru
• Layar berukuran lebar 5.5 inci
• Sudah menggunakan proteksi layar Corning Gorilla Glass 4
Kekurangan
• Prosesor masih Quad – Core
• Layar tidak Full HD
• Bobot ponsel cukup berat
Asus Zenfone 2 Laser ZE550KL |
Desain Body dan Layar
Asus Zenfone 2 Laser ZE550KL hadir tetap dengan slogan “The Beauty of Zen”, yang merupakan ciri khas desain bodi Zenfone 2 series. Bentuknya hampir sama dan tak memiliki perbedaan dengan seri lainnya.Konstruksi bodi nya terlihat kokoh, dengan bodi belakang yang melengkung , dengan tombol belakang sebagai bagian dari desain lengkung ergonomis. Tombol tersebut berfungsi untuk memotret selfie atau mengatur volume, dengan desain bodi yang dimilikinya membuat ZenFone 2 Laser nyaman saat digenggam. Salah satu yang dapat membedakannya adalah ukuran bodi yang dimilikinya ,Ponsel Asus Zenfone 2 Laser ZE550KL mempunyai ukuran bodi yang lebih bongsor, dengan bodi yang memiliki dimensi 152,5 x 77,2 x 10,8 mm dengan berat 170 gram. Layarnya yang berukuran cukup luas, sebesar 5.5 inci. Mengusung type layar IPS LCD Capacitive Touchsecreen yang memiliki kekayaan warna mencapai 16 Juta warna, dengan resolusi yang terbilang standar yaitu 720 x 1280 pixels dengan kerapatan 267 ppi,sehingga gambar yang dihasilkan kurang padat. Tetapi dengan teknologi ASUS TruVivid Full Screen Lamination, Layar ponsel ini menghasilkan gambar,foto dan video lebih jernih dan natural.Untuk menlindungi layar dari goresan Asus telah menggunakan ASUS Full Screen Lamination Technology dengan Super Anti Scratch Corning Gorilla Glass 4 sebagai pelindung layar dari berbagai goresan.
Performa Dapur Pacu
Beralih ke sektor dapur pacu Asus Zenfone 2 Laser ZE550KL berjalan pada sistem operasi Android 5.0.2 Lollipop, Asus ZenUI. Dengan menanamkan chipset Qualcomm Snapdragon 410 dengan dukungan core (inti) CPU Quad-core 64 bit, dengan kecepatan 1.2GHz, dengan dukungan RAM 2 GB LPDDR3 yang bisa mendukung lancarnya kinerja ponsel ini. Sementara untuk pengolah grafis Asus Zenfone 2 Laser ZE550KL menyebatkan berupa kartu grafis atau GPU Andreno 405. Sektor penyimpanan ponsel ini didukung oleh memori internal sebesar 16 GB, yang masih bisa anda perluas dengan menggunakan slot microSD sampai dengan 128GB.
Kamera
Sektor kamera Asus Zenfone 2 Laser ZE550KL menggunakan kamera belakang atau utama dengan kekuatan resolusi 13MP dengan aperture lensa f/2.0 , yang menggunakan sensor Toshiba yang dibekali teknologi Laser Autofocus, yang bisa menangkap focus dengan 0,03 detik,terutama di kondisi kurang cahaya. Otofokus laser juga bisa mempercepepat proses foto close up, dan dibantu pergerakan lensa saat memotret obyek yang lebih jauh.Dengan fitur tersebut mampu mengambil foto dengan resolusi tinggi tanpa shutter-lag. Asus Zenfone 2 Laser ZE550KL juga memiliki fitur Mode Backlight (Super HDR) memastikan Anda untuk dapat melihat dengan jelas di terik matahari. Sementara untu kemampuan rekaman video, Asus Zenfone 2 Laser ZE550KL dapat menghasilkan video Full HD 1080p dengan kecepatan 30 fps. Sedangkan untuk kamera depan /sekundernya Asus mengandalkan resolusi 5 MP , aperture f/2.0,dengan fitur autofocus yang menghasilkan foto serta rekaman video yang berkualitas. Fitur lain yang dimiliki ponsel Asus Zenfone 2 Laser ZE550KL adalah Real Time Beautification, Selfie Panorama up to 140o, Auto, Night, HDR, Effect. Low Light, GIF Animation, Slow Motion, dan Time Lapse.
Asus Zenfone 2 Laser ZE550KL |
Konektifitas
Asus Zenfone 2 Laser ZE550KL telah menggunakan teknologi jaringan 4G LTECat.4, ini bisa digunakan pada kedua slot kartu SIM, dengan kecepatan akses data download hingga 150 Mbps, dan untuk upload memiliki kecepatan hingga 50 Mbps. Bila daerah belum terjangkau jaringan 4G LTE, belum anda tidak perlu khawatir karena ponsel ini telah didukung oleh pilihan jaringan alternatif yang lengkap, mulai dari jaringan EDGE hingga HSPA. Untuk fitur koneksi lainnya ponsel ini dibekali WiFi 802.11b/g/n, Bluetooth V4.0+EDR+A2DP dan USB 2.0 (micro USB) yang mendukung fungsi USB On The Go (OTG).
Lain – lain
Pada sektor daya listrik Zenfone 2 Laser ZE550KL menggunakan baterai Lithium Polymer (Li Po) yang memiliki kapasitas 3.000 mAh, yang bersifat Removable. Pilihan warna dari Asus Zenfone 2 Laser ZE550KL adalah Black, White, Red, Twilight Purple, Silver, Gold. Harga Ponsel ini dibenderol dengan harga Rp. 2.099.000,-
Kelebihan
• Telah didukung Dual SIM 4G LTE
• Mempunyai kapasitas tergolong besar
• Kemampuan kamera didukung oleh fitur yang terbaru
• Layar berukuran lebar 5.5 inci
• Sudah menggunakan proteksi layar Corning Gorilla Glass 4
Kekurangan
• Prosesor masih Quad – Core
• Layar tidak Full HD
• Bobot ponsel cukup berat
Asus Zenfone 2 Laser ZE550KL |
Asus Zenfone 2
Laser ZE550KL, Harga
: Rp. 2.099.000,-
|
|
Dapur Pacu
|
|
Konektifitas
|
Dual Sim
SIM1
Support2G/3G/4G
SIM2 Support2G/3G/4G
|
Body dan Layar
|
|
Kamera
|
|